Business is booming.

Profil Marsda TNI Rudy Iskandar, AAU 1991, Wadan Kodiklat TNI

Saat berpangkat Letkol Pnb, Rudy Iskandar pernah menjabat Komandan Pangkalan TNI AU Palembang menggantikan Letkol Pnb Asril Samani.

Marsda TNI Rudy Iskandar memperoleh promosi Bintang dua.

Ia masuk 12 pati TNI lapor naik pangkat kepada Kasau Marsekal TNI M. Tonny Harjono.

Acara lapor naik pangkat dilakukan di Gedung Auditorium I.G Dewanto Mabesau, Cilangkap, Jakarta Timur, Senin (17/2/2025).

Marsda TNI Rudy Iskandar promoosi dari Direktur Sumatera dan Kalimantan pada Deputi Bidang Intelijen Dalam Negeri BIN menjadi Wadan Kodiklat TNI.

Dan Kodiklat TNI dijabat letnan Jenderal yakni Letnan Jenderal TNI Bobby Rinal Makmun, S.I.P

Marsda TNI Rudy Iskandar sendiri adalah alumni Akmil 1991.

Ia pernah menjabat Kabinda Jatim 2022

Saat berpangkat Letkol Pnb, Rudy Iskandar pernah menjabat Komandan Pangkalan TNI AU Palembang menggantikan Letkol Pnb Asril Samani.

Rudy kelahiran Bandung 23 April 1967.

Ia lulusan Akmil angkatan 1991.

Ia pernah bertugas di Skuadron 4, Skuadron 17, dan Skuadron 31.

Pengalaman di dunia penerbangan cukup mumpuni karena selama di Skuadron 17 yang sering disebut VVIP ia menerbangkan foker 28 dan pesawat hercules

Rudy pernah mengamban tugas sebagai Irjen TNI AU, Kadis Op Lanud Surabaya, dan Serena Mabes TNI AU.

Ini daftar 12  Pati TNI AU yang lapor naik pangkat

1 Marsda TNI Asfan Jauhari, S.A.P., M.Si. (Dankoharmatau),

2 Marsda TNI Rudy Iskandar, S.E. (Wadankodiklat TNI),

3 Marsda TNI Basuki Rochmat, CRGP. (Tenaga Ahli Pengkaji Bid. Ideologi Lemhannas),

4 Marsda TNI Yostariza, S.E., M.Tr.Oplsa. (Aspers Kasau)

Baca Juga:  Tabrakan Beruntun di Puncak, Bogor, 14 Orang Terluka, Polisi Masih Olah TKP

5 Marsda TNI Deny Muis, S.E., M.M. (Dankopasgat).

6 Marsma TNI Hendrayansyah, S.Sos. (Kadisminpersau)

7 Marsma TNI A. Ferdinand Picaulima, S.Sos. (Danlanud Ats)

8 Marsma TNI Imam Prayogo, S.T., M.M. (Aslog Kaskoopsudnas)

9 Marsma TNI Novlamirsyah (Kaskogartap II/Bandung)

10 Marsma TNI Rachmat Mestika (Kadispamsanau),

11 Marsma TNI Muhammad Nur, S.Sos. (Kabinda Kalimantan Tengah Pada Deputi Bid. Intelijen Dalam Negeri BIN),

12 Marsma TNI Dedi Saprudin S., S.E., M.Si. (Kepala Biro Pengelolaan Istana Deputi Bid. Administrasi dan Pengelolaan Istana Setpres Setneg RI).

Orang Lain Juga Baca
Komentar
Loading...