Business is booming.

Adian Sebut Ada yang Marah Saat PDIP Menolak Permohonan Tiga Periode

Adian Mengaku Hanya Ditugaskan Memenangkan Pasangan Ganjar-Mahfud MD, Tak Terpengaruh Jokowi-Gibran

Adian Napitupulu trending.

Salah satunya karena adanya dugaan pihak yang merah karena minta jabatan tiga periode ditolak.

Pihaknya (PDIP) menolak karena tiga periode jabatan seorang presiden melanggar konsitusi.

Meski tak menyebut nama, pihak tersebut adalah Presiden Joko Widodo.

Narasi dari Adian itu beredar melalui potongan video Catatan Demokrasi dari TVOne.

Menuurut Adian, ada yang Marah ditolak minta tiga periode?

Oleh Host Catatan Demokrasi awalnya Adian ditanya posisi Gibran di PDIP.

Sebagai catatan, Gibran telah menjadi cawapresnya Prabowo Subianto dan didukung Koalisi Indonesia Maju.

Saat ditanya soal Gibran, Adian pun menyebut sebagai anaknya Jokowi.

Nah ketika disingguh seolah Antipati terhadap Jokowi, Adian lalu membongkar fakta-fakta.

Menurut Adian ada sejarahnya saat minta menjadi wali kota, minta rekomendasi dikasih.

Minta lagi (jadi walikota periode kedua) dikasih lagi.

Lalu minta rekomendasi menjadi Gubernur dikasih lagi.

Minta menjadi presiden dikasih lagi, minta lagi dikasih lagi.

Lalu minta anaknya menjadi walikota dikasih juga, menantunya jadi walikota juga dikasih.

Lalu muncul celetukan dikasihnya banyak.

Adian melanjutkan, lalu ada permintaan tiga periode kita tolak.

Ini masalah konstitusi, masalah bangsa, masalah rakyat, kita tolak.

Kemudian ada pihak yang marah ya terserah mereka.

Baca Juga:  Profil Brigjen Pol Drs Andreas Kusmaedi, Akpol 1989, Dirpolairud Polda Sumsel

Kita bertahan untuk menjaga konstitusi. Sederhana saja.

Adian sendiri mengaku hanya diperintahkan memenangkan Ganjar-Mahfud MD.

Ia menyatakan waktunya tak ingin dibuang dengan perdebatan Gibran jadi cawapres Prabowo Subianto.

Menurut Adian, politik tak boleh baperan.

Menurut Adian PDIP Partai yang sudah teruji, gak bakal terpengaruh isu yang berlangsung.

PDIP adalah partai yang dibangun dengan darah, keringat dan air mata.

Orang Lain Juga Baca
Komentar
Loading...